Definisi dan Sifat-Sifat Logaritma
Pembahasan pertama dalam materi logaritma adalah definisi dan sifat-sifat logaritma. Melalui sifat-sifat logaritma yang akan kita bahas nanti, sobat idSCHOOL pasti akan bisa menyelesaikan semua variasi soal logaritma. Fungsi logaritma merupakan kebalilkan (invers) dari fungsi eksponen atau perpangkatan. Secara umum, bentuk logaritma dinyatakan dalam bentuk berikut.
Contoh menghitung nilai logaritma
Untuk menyelsaikan nilai logaritma di atas, kita perlu mencari tahu nilai berapa yang tepat untuk mengganti x pada persamaan 2x = 8. Nilai yang tepat untuk mengganti nilai x adalah 3 karena 23 = 8.
Jadi, nilai 2log 8 = 3.
Jadi, nilai 2log 8 = 3.
Contoh nilai logaritma lainnya adalah sebagai berikut
3log 27 = 3 karena 33=27
3log 243 = 5 karena 35=243
4log 16 = 2 karena 42=16
5log 125 = 3 karena 53=125
10log 100 = 2 karena 102=100
3log 243 = 5 karena 35=243
4log 16 = 2 karena 42=16
5log 125 = 3 karena 53=125
10log 100 = 2 karena 102=100
Sifat-Sifat Logaritma
Kunci sukses untuk menyelesaikan soal-soal logaritma yang lebih rumit adalah memahami dan menguasai sifat-sifat logaritma seperti berikut.
Grafik Logaritma
Fungsi logaritma yang dinyatakan dalam dapat digunakan untuk membantu menentukan grafik fungsi logaritma. Gambar di bawah adalah grafik logaritma beserta inversnya.
Contoh Soal dan Pembahasan
Berikut adalah contoh-contoh soal yang menggunakan definisi dan sifat-sifat logaritma.
Contoh 1
Nilai dari
adalah = …. (Soal UN Matematika SMA 2016)
Pembahasan:
Jawaban: E
Contoh 2
Jika 2log 3 = a dan 3log 5 = b maka 5 log 20 = ….
Pembahasan:
Substitusi nilai 2log 3 = a dab 3 pada persamaan di atas sehingga diperoleh persamaan berikut.
Jawaban: C
Demikianlah tadi definisi logaritma dan sifat-sifat logaritma. Mudah kan? Masih ada pertanyaan? Tinggalkan komentar di bawah! Terimakasih sudah mengunjungi idschool(dot)net, semoga bermanfaat!
ABOUT THE AUTHOR
Hello everyone! My name is Hana. Wekcome to my blog!
0 comments:
Post a Comment